Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRI


Cara Mengisi Saldo Shopeepay - Helo guys ketemu bersama kami disini, dipembahasan kali ini tentang Shopeepay yaitu cara mengisi saldo Shopeepay lewat atm BRI. Nah bagi kalian yang masih bingung bagaimana caranya, simak terus yah panduan dari kami ini dalam tutorial cara isi saldo Shopeepay di ATM BRI.

Berbelanja memang menyenangkan terutama di Shopee yang menyediakan layanan berbelanja online, dengan pilihan metode pembayaran yang aman dan tentunya harus kalian ketahui metode tersebut. Bagi kalian yang ingin bertransaksi di Shopee dan ingin melakukan topup agar saldo di akun Shopeepay kalian bertambah, pastinya pembahasan kami akan sangat berguna buat kalian.
Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi
Terdapat beberapa cara mengisi saldo Shopeepay yang bisa kalain lakukan yaitu dengan topup di Indomaret dan Alfamart, atau melalui ATM BRI, Mandiri, BCA dan BNI. Namun yang akan kami bahas disini bagi kalian yaitu cara mengisi saldo Shopeepay lewat ATM BRI. Karena metode yang akan kami bahas ini menggunakan ATM, tentunya caranya akan berlaku dan sama untuk bank lain untuk cara mengisi saldo Shopeepay di ATM Mandiri, BNI, dan ATM BCA. Lalu bagaimana cara mengisi saldo Shopeepay lewat ATM BRI?

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Pertama, untuk mengisi saldo Shopeepay lewat ATM BRI, kalian harus mendapatkan terlebih dahulu nomor virtual account di akun Shopee kalian. Untuk mendapatkannya yaitu dengan login ke aplikasi Shopee dan masuk ke ikon Saya.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Setelah berada di akun Saya, lalu kalian masuk ke menu Shopeepay dan kemudian klik tab Topup.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Pilih metode pembayaran dengan Transfer Bank BRI.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Kalian akan mendapatkan nomor virtual account, salin dan catat nomor tersebut untuk kalian masukkan di atm BRI.
Kunjungi atm BRI terdekat di tempat kalian.
Setelah berhasil memasukkan pin kalian pilih Menu Lainnya.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Dari sini kalian pilih Pembayaran / Pembelian.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Lalu masuk ke bagian Pembayaran / Pembelian Lainnya.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Kemudian pilih Briva.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Masukkan nomor Briva yang kalian dapatkan dari akun Shopeepay tadi berupa nomor virtual account yang kalian catat tadi, dan tekan tombol Benar.

Cara Mengisi Saldo Shopeepay Lewat Atm BRi

Masukkan nominal uang yang ingin Anda topup ke Shopeepay kalian tekan Benar dan lanjutkan transaksi sampai selesai.

Itulah cara mengisi saldo Shopeepay lewat ATM BRI dengan mudah sesuai panduan yang kami berikan di atas, cara tersebut bisa berlaku juga untuk ATM Mandiri, BNI dan BCA. Selamat mencoba!



No comments:

Powered by Blogger.